UMG dan BPN Gresik Bersinergi Guna Pemetaan dan Pendataan Bidang Tanah

  • Whatsapp

“Masih lanjut Muhammad Agil mengatakan rangkaian kegiatan PTSL ini diawali mendata secara langsung ke masyarakat guna kesedian mengikuti program PTSL dengan membantu menyiapkan berkas-berkas yang diperlukan,” jelas Muhammad Agil.

Selanjutnya, mahasiswa memastikan data K4 dari BPN terpenuhi dan melakukan pengukuran luasan tanah dengan ukuran yang sesungguhnya, menentukan titik koordinat tanah masyarakat dan dari pihak BPN akan membuat peta luasan tanah sesuai hasil data koordinat dari mahasiswa.

Bacaan Lainnya

Pada gelombang ke 6 tugas yang di kerjakan oleh para mahasiswa berbeda-beda di setiap Desa. Sebagian besar, Desa telah banyak melakukan pendataan dan pengukuran bidang tanah, kebanyakan tugas yang di kerjakan oleh mahasiswa berkutat di penginputan data-data di Desa.

Dilanjut, dengan kegiatan KKN Prodi di desa Sidojangkung berlokasi di Kecamatan Menganti yang di ikuti oleh kelompok 2 terdiri dari 6 program studi Manajemen yaitu Teknik Informasi, Teknik Industri, Kewirausahaan, Budidaya Perikanan dan Psikologi, telah di laksanakan pada tanggal 17 sampai 22 Februari 2022.

Para mahasiswa melaksanakan kegiatan KKN menelusuri ke tempat para siswa UPT SD Negeri 238 Gresik mulai dari kelas 4, 5 dan 6. Selain itu mahasiswa menyasar ke ibu-ibu yang tergabung dalam jam’iyah warga Desa Sidojangkung.

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait