Pemkab Boalemo Tetapkan 1 Syawal 1446 H Jatuh pada 31 Maret 2025 melalui Gelar Adat “Tonggeyamo”

  • Whatsapp
Pemkab Boalemo Tetapkan 1 Syawal 1446 H Jatuh pada 31 Maret 2025 melalui Gelar Adat "Tonggeyamo"
Pemkab Boalemo Tetapkan 1 Syawal 1446 H Jatuh pada 31 Maret 2025 melalui Gelar Adat "Tonggeyamo"

XposeTV//Boalemo โ€“ Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boalemo resmi menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 Hijriah jatuh pada hari Senin, 31 Maret 2025.

Keputusan ini diambil melalui prosesi adat “Tonggeyamo” yang digelar di Rumah Dinas Bupati Boalemo pada Jumat (29/3/2025).

Acara “Tonggeyamo” dihadiri oleh para pemangku adat, tokoh agama, serta jajaran pejabat pemerintah Kabupaten Boalemo.

Baca Juga: ketua-laskar-macan-asia-provinsi-gorontalo-menghadiri-buka-puasa-bersama-pengurus-kabupaten-pohuwato/

Dalam tradisi ini, para sesepuh adat melakukan musyawarah berdasarkan tanda-tanda alam dan perhitungan kalender tradisional untuk menentukan awal Syawal.

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait