Operasi Zebra Maung 2024 Dimulai dengan 11 Target Sasaran Operasi

Operasi maung zebra 2024

Adapun beberapa pelanggaran yang menjadi sasaran utama operasi antara lain:

1. Memasang Rotator & Sirine bukan untuk peruntukan;
2. Penertiban Ranmor memakai plat rahasia/plat dinas;
3. Pengemudi Ranmor dibawah umur;
4. Kendaraan melawan arus;
5. Berkendara dibawah pengaruh alkohol dan Narkoba;
6. Menggunakan HP saat berkendara;
7. Mengemudi tidak menggunakan sabuk pengaman/safety belt;
8. Melebihi batas kecepatan;
9. Sepeda motor berboncengan lebih dari satu;
10. Ranmor R4 atau lebih tidak layak jalan;
11. Ranmor R4 atau lebih tidak dilengkapi perlengkapan standart;
12. Ranmor R2 atau R4 tidak dilengkapi STNK;
13. Melanggara Marka jalan/bahu jalan;
14. Penyalahgunaan TNKB Diplomatik.

Bacaan Lainnya

Terakhir Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Leganek berharap kepada masyarakat untuk mematuhi peraturan. โ€œSaya berharap untuk masyarakat Banten agar senantiasa menjaga kamtibmas selama berkendara baik menggunakan R2 atau R4 semoga selamat sampai tujuan,โ€ tutupnya (Bidhumas).

Pos terkait