Tim Puma Polres Sumbawa Ringkus SJ Terduga Kasus Curanmor

  • Whatsapp

Atas informasi tersebut, langsung ditindaklanjuti oleh Kasat Reskrim Polres Sumbawa, Iptu. Ivan Roland Cristofel, S.T.K. Langsung saja, Tim Puma Polres Sumbawa, langsung turun melakukan penyelidikan.

Tidak lama, tim mendapatkan informasi mengenai keberadaan terduga pelaku beserta barang bukti. Langsung saja, tim mencari keberadaan pelaku. Benar saja, pelaku berhasil diamankan sekitar pukul 09.00 Wita. Pelaku diamankan saat melintas di jalan lintas Desa Kerato, Kecamatan Unter Iwes. Ternyata, terduga pelaku berinisial Sj (22) ni juga merupakan orang yang sebelumnya meminta tumpangan kepada adik pelapor.

Bacaan Lainnya

Baca juga 

 

Setelah itu, terduga pelaku dan barang bukti diamankan ke Polres Sumbawa untuk ditindaklanjuti. (Tim Puma Polres Sumbawa Ringkus SJ Terduga Kasus Curanmor)

Narsum : Humas Polres Sumbawa

Red : A F

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait