XPOSE TV LAMONGAN – Lomba Wingko Kreatif Sebagai Branding Kuliner Khas Lamongan hal tersebut dilakukan Kabupaten Lamongan dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan dengan tujuan melakukan branding “Wingko” sebagai bagian dari langkah menggerakkan ekonomi Kabupaten Lamongan di bidang kuliner.
Wingko sendiri merupakan makanan khas Babat (salah satu Kecamatan di Kabupaten Lamongan) yang diperkirakan telah dibuat sejak tahun 1900-an oleh warga Tionghoa bernama Loe Soe Siang perhelatan lomba tersebut dilaksanakan, di halaman Guest House Lamongan.
BACA JUGA
Selain itu juga, sudah mematenkan makanan tradisional khas Lamongan mulai dari soto Lamongan, tahu campur Lamongan, dan sego boranan Lamongan, kini Lamongan kembali perkuat branding kuliner tradisional khas Lamongan yakni “Wingko” untuk segera dipatenkan sebagai makanan khas dari Lamongan. Hal tersebut Masih dalam rangkaian perayaan Hari Jadi Lamongan (HJL) ke-453 Lamongan menggelar lomba kreasi wingko yang diprakarsai oleh Tim Penggerak PKK.
BACA JUGA
https://xposetv.live/bank-daerah-lamongan-dukung-300-pekerja-terlindungi-program-bpjs-ketenagakerjaan/