Xpose TV Lamongan – JokowiTekankan Waspadai Omicron, Tahun 2022 pandemi belum sepenuhnya berakhir dengan kemunculan varian baru yakni omicron yang penularannya lebih cepat 4 kali dari varian delta. Oleh karenanya.
Presiden Joko Widodo menggelar arahan pencegahan omicron dengan pemerintah pusat maupun pemerintah daerah, termasuk Kabupaten Lamongan. Sekretaris Daerah Kabupaten Lamongan, Nalikan beserta Forpimda Lamongan mengikuti arahan secara virtual di Command Center, Senin (7/2).
BACA JUGA
*Prajurit dan PNS Kodiklat TNI AL Gelar Apel Gabungan Awal Bulan Februari 2022*
Dalam kesempatan tersebut Presiden Jokowi tekankan untuk dapat menangani varian omicron dengan manajemen yang lebih baik dari varian sebelumnya.
Lebih lanjut Jokowi menghimbau rumah sakit untuk mengecek kembali kesiapannya dalam pengadaan oksigen, obat-obatan, isoter dan lain sebagainya.
โJangan sampai omicron ini datang, rumah sakit belum siap, oksigen belum disiapkan, obat-obatan belum disiapkan, isoter belum disiapkan, hal-hal yang belum segera dipersiapkan untuk menghadapi gelombang omicron,โ tutur Jokowi.
BACA JUGA
https://xposetv.live/fornasmala-gelar-campus-expo-tak-hanya-kampus-dalam-negeri/