Hari Kesehatan Jantung Sedunia Dengan Edukasi Kesehatan Jantung Oleh Yayasan Jantung Indonesia Sidoarjo

  • Whatsapp

Disebutkannya data kasus baru penyakit jantung di Indonesia ataupun di Kabupaten Sidoarjo di tahunย  2023 sebanyak 3968 kasus. Kasus itu diantaranya pada laki-laki sebanyak 2217 kasus dan pada perempuan sebanyak 1752 kasus. Menurutnya faktor resiko penyakit jantung lebih tinggi pada laki-laki disebabkan karena adanya penyakit hypertensi, obesitas, merokok.

“Inilah yang mejadi penyebab penyakit jantung banyak diderita oleh laki-laki, selain itu juga ada penyekit penyerta Daibetes militus, dan kurangnya aktivitas fisik sehingga perlu diupayakan atau mengkampanyekan untuk aktiv bergerak tidak hanya dilakukan oleh pemerintah akan tetapi seluruh masyarakat terutama yang tergabung dalam Club YJI atau club olahraga dalam rangka untuk kesehatan jantung,”sampainya.

Bacaan Lainnya

Disampaikan Andjar bahwa kesehatan jantung korelasinya sangat tinggi dengan usia harapan hidup. Baik ditingkat nasional maupun di Kabupaten Sidoarjo. Secara nasional usia harapan hidup di Indonesia tahun 2023 dipatok 68,83, sedangkan di Sidoarjo di tahun 2022 kemarin 74,03. Ditahun 2021, usia harapan hidup di Sidoarjo ditargetkan 73,69. Capaiannya melebih target diangka 74,08. Namun di tahunย  2022 di targetkan 74,60, akan tetapi hanya tercapaiย  74,03.

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *