Gercin Indonesia Tetapkan Tuan Rumah Rakernas I di Papua

  • Whatsapp

‘Untuk kepanitian rakernas, penentuan tanggal dan waktu belum ditentukan. Nantinya kami akan mengadakan rapat internal untuk membentuk kepanitian nasional di tingkat pusat dan kepanitian lokal di Papua. Dimana untuk melakukan kerja-kerja organisasi mensukseskan agenda rakernas di Provinsi Papua,” jelasnya.

HYU berharap, agar kader-kader Gercin Se-Indonesia kiranya dapat berkerja sama untuk mensukseskan agenda Rakernas I Gercin Indonesia di Papua. Dimana nantinya juga dapat mencari solusi dalam menyelesaikan persoalan Papua dalam kerangka NKRI.

Bacaan Lainnya

“Semoga hasil dari Rakernas I Gercin Indonesia dapat di sumbangkan kepada Bangsa dan Negara, serta untuk kesejahteraan rakyat Indonesia dari Sabang sampai Merauke,” tuturnya (Gercin Indonesia Tetapkan Tuan Rumah Rakernas I di Papua)

Narsum : RB. Syafrudin Budiman SIP

Red : H A

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait

1 Komentar

Komentar ditutup.