BumDes Tingkatkan Kesejahteraan, Mendes PDTTA: Jangan Buat Minimarket

  • Whatsapp

Mojokerto – Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar mengunjungi Badan Usaha Milik Desa (BumDes) di Desa. Medali, Kecamatan Puri, Kabupaten Mojokerto, Selasa (01/02/22). Terdapat 125 pengerajin sepatu yang telah berjalan bersama BumDes Medali Beraksi.

Ia hadir dalam acara Expo Medali bertajuk “Kebangkitan UMKM Alas Kaki Pasca Pandemi,” yang digelar di Balai Desa Medali. Ia hadir untuk peresmian BumDes Medali Beraksi.

Bacaan Lainnya

Dalam kunjungannya Halim atau biasa disapa Gus Mentri mengapresiasi Badan Usaha Milik Desa (BumDes) Medali karena telah berbadan hukum.

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait