Mulyono juga memohon restu dari pimpinan daerah, berawal dari bintek ini sebagai embrio membentuk wadah BPD aktif di masing โ masing kecamatan . Wadah BPD aktif se tersebut yaitu Paguyuban BPD se- Kabupaten Sidoarjo.
โTujuan BPD ini sebagi mitra kepala desa yang bersinergi dengan pemerintah desa. Kendala saat ini masih ada BPD iitu sebagai pelengkap saja. BPD bukan seperti itu ,โ tegasnya.
Lebih lanjut Ia mengatakan, usulan dari rekan โ rekan BPD di Kecamatan Sedati bintek yang terselenggara tahun depan nanti tetap desa bisa menganggarkan. Bintek BPD bisa dilaksanakan bersama kepala Desa supaya perwujudan sinergisitas bisa dicapai.
Satu lagi kendala BPD Sedati yakni SK BPD belum semua anggota memilikinya, karena ini sebagai dasar untuk memberikan honor kepada BPD. (Lutfi)