Ia menambahkan bahwa penelitian tersebut dilakukan dengan menggunakan metode pengumpulan data dari Responden luar atau perwakilan masyarakat yang mengisi kuisioner secara online melalui link sesuai fungsi Kepolisian.
Baca juga: Seorang Warga Negara Asing Asal Norwegia Meninggal Akibat Laka Lantas Tunggal di Kuta
Selanjutnya kegiatan dilanjutkan dengan mengadakan Focus Group Discusion (FGD) baik kepada responden maupun terhadap masing-masing fungsi Kepolisian.
Baca juga: Bagikan Sembako dan Makan Bersama Anak Yatim Dilakukan Kapolres Loteng Dalam Jumat Curhat
“FGD ini bertujuan untuk menguatkan fakta-fakta pelaksanaan pelayanan, yang kemudian bisa memberikan timbal balik berupa masukan yang baik sebagai penunjang Tugas Kepolisian kedepan,” ujarnya.
Baca juga: Ratusan Spanduk Himbauan Tertib Berlalu Lintas Terbentang Sepanjang Jalan Bypass Lombok Tengah
Kegiatan dilanjutkan dengan sesi foto bersama serta tanya jawab oleh tokoh masyarakat, tokoh agama dan tokoh pemuda serta tamu undangan lainnya.
Narsum: Kasi Humas Polres Lombok Tengah
Red: H A