Potensi Ayam KUB di Lapas Lamongan

  • Whatsapp

Namun dalam kegiatan tersebut juga terdapat kendala diantaranya tempat penangkaran yang kurang luas sehingga mengakibatkan anakan ayam petelur menjadi kanibal (karena paruh anakan ayam KUB melukai anakan ayam KUB yang lain).

Dengan adanya kendala tersebut petugas dan tamping pekerja sementara ini menumpulkan paruh ayam KUB yang runcing. Kendala lainnya adalah masa panen ayam KUB terhitung lebih lama, pakan ternak juga relatif lebih mahal karena ayam KUB memang ditujukan sebagai ayam petelur.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA  

Sebelum menutup, Mahrus berharap dengan adanya kegiatan pembinaan peternakan ayam KUB dapat memberikan edukasi terhadap WBP dan memiliki bekal kreativitas serta siap kembali ditengah masyarakat lagi serta dapat menjadi nilai guna yang baik bagi Lapas Lamongan.

“Kedepannya saya berharap pembinaan ini dapat berjalan dengan baik, sehingga WBP dapat mempunyai bekal untuk dikembangkan lagi pada saat nanti kembali ditengah masyarakat lagi dan tentunya dapat meningkatkan nilai guna yang ada di Lapas Lamongan dalam bentuk PNBP.” Tuturnya.

Pak ciek suciono

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait