Polwan Polda Kalbar Ikuti Kegiatan Tatap Muka dengan Ibu Asuh Polwan Polda Kalbar

  • Whatsapp

XPOSEP TV. Pontianak – Kalbar, Kegiatan tatap muka dengan Ibu Asuh Polwan Polda Kalbar di Hari Jadi Polwan Ke-74, bertempat di Ruang Graha Khatulistiwa Polda Kalbar dengan menyongsong tema “Polri yang Presisi, Polwan Siap Mendukung Pemulihan Ekonomi dan Reformasi Struktural Mewujudkan Indonesia Tangguh – Indonesia Tumbuh”, Rabu (07/09).

Kegiatan ini dihadiri oleh Ibu Asuh Polwan Polda Kalbar Ny. Ratna Suryanbodo Asmoro, Pembina Polwan Polda Kalbar Kombes Pol Sugiarto, S.H., S.I.K., M.Si., Pakor Polwan Polda Kalbar Akbp Sri Riswati, S.Pd., M.Pd., para Pamen, Pama, Bintara Polwan Polda Kalbar dan jajaran serta Pengurus Bhayangkari daerah Kalbar yang dilaksanakan secara virtual melalui aplikasi Zoom.

Bacaan Lainnya

Dalam sambutan singkat Pakor Polwan menjelaskan bahwa jumlah Polwan Polda Kalbar 613 orang yang terdiri dari 272 orang di Polda Kalbar dan 341 orang di Polres Jajaran dengan rincian Pamen berjumlah 13 orang, Pama 46 orang dan Bintara sebanyak 554 orang.

Baca juga : Dampak Dari Kenaikan BBM Bersubsidi Yang Memiliki Pengaruh Besar Bagi Masyarakat

Polwan berperan ganda sebagai anggota Polri, istri, juga ibu yang harus dapat membagi waktunya dengan baik antara melaksanakan tugas dan menjadi ibu rumah tangga dalam menjalankan tugasnya.

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait