Polsek Lamongan Kota Laksanakan Pengamanan Kirab Sepeda Tua “Ontoseno Club”

  • Whatsapp

Loading

Foto – Polsek Lamongan Kota Laksanakan Pengamanan Kirab Sepeda Tua “Ontoseno Club”

Bacaan Lainnya

Lamongan, XposeTv.live โ€“ Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran acara kirab sepeda tua yang digelar oleh Ontoseno Club bertajuk Ngonthel Tenogo Sepeda Tua, Polsek Lamongan Kota melaksanakan pengamanan secara menyeluruh pada Minggu pagi (13/04).

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Lamongan Kota, Kompol M. Fadelan, SH., MM, dan melibatkan sejumlah personel dari berbagai satuan di lingkungan Polres Lamongan.

Kirab sepeda tua ini mengambil rute cukup panjang, dimulai dari Pendopo Gedung Juang 45, kemudian melewati Jl. Pahlawan โ€“ Simpang Tiga Rangge โ€“ Simpang Empat Dinsos โ€“ Simpang Tiga Pasar Buah โ€“ Simpang Empat Lancar โ€“ Simpang Empat Pegadaian โ€“ Simpang Empat Terminal Lama โ€“ Tugu Bandeng Lele โ€“ Simpang Empat Soto Mardi โ€“ Simpang Tiga SMK NU โ€“ Simpang Tiga Tambakboyo โ€“ Simpang Tiga Asrama Haji โ€“ Simpang Empat Pasar Sidoharjo โ€“ Jl. Suhat โ€“ Perumnas Made โ€“ Jembatan Made, dan berakhir kembali di Gedung Juang 45 Jl. Mastrip sebagai garis finis.

Dalam pengamanan kegiatan ini, kekuatan personel yang diterjunkan terdiri dari:

Kompol M. Fadelan, SH., MM (Kapolsek Lamongan Kota)
Ipda Kukuh Suprasetyoko, SH (Kanit Turjawali Sat Lantas Polres Lamongan)
Personel Sat Intelkam Polres Lamongan
Personel Sat Reskrim Polres Lamongan
Personel Sat Lantas Polres Lamongan Personel Sat Samapta Polres Lamongan
– Personel Polsek Lamongan Kota
– Personel Si Propam Polres Lamongan

Kegiatan berjalan dengan tertib, lancar, dan penuh semangat.

Selain sebagai ajang silaturahmi pecinta sepeda tua, kirab ini juga menjadi momentum untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya keselamatan berlalu lintas serta membangkitkan semangat kebersamaan dan cinta budaya.

Kapolsek Lamongan Kota, Kompol M. Fadelan menyampaikan apresiasinya kepada seluruh peserta dan personel pengamanan atas kerja samanya dalam menciptakan suasana yang aman dan kondusif selama acara berlangsung.

Xtv-pcs

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

20 Komentar

  1. I was very pleased to search out this internet-site.I wanted to thanks on your time for this glorious learn!! I definitely having fun with each little little bit of it and I have you bookmarked to take a look at new stuff you blog post.

  2. It is perfect time to make a few plans for the longer term and it’s time to be happy. I have read this submit and if I may just I want to suggest you some fascinating issues or suggestions. Maybe you can write subsequent articles regarding this article. I want to learn even more things about it!

  3. Everyone loves what you guys tend to be up too. This kind of clever work and exposure! Keep up the wonderful works guys I’ve included you guys to my own blogroll.

  4. Itโ€™s actually a cool and useful piece of information. I am glad that you shared this useful info with us. Please keep us up to date like this. Thanks for sharing.

  5. Whats up very cool website!! Man .. Excellent .. Wonderful .. I’ll bookmark your web site and take the feeds also?KI am happy to find so many helpful info here in the put up, we need develop extra strategies on this regard, thanks for sharing. . . . . .

  6. Excellent post. I was checking constantly this blog and I am impressed! Very helpful info specially the last part ๐Ÿ™‚ I care for such information much. I was seeking this certain information for a long time. Thank you and best of luck.

  7. Hi there, just changed into alert to your weblog thru Google, and found that it is truly informative. Iโ€™m gonna be careful for brussels. Iโ€™ll appreciate should you continue this in future. Many folks shall be benefited from your writing. Cheers!

  8. You’ve made your point!
    casino en ligne France
    Incredible all kinds of amazing knowledge!
    casino en ligne
    Kudos! A lot of info!
    casino en ligne
    Thank you! Useful stuff.
    casino en ligne
    Awesome info, Thanks!
    meilleur casino en ligne
    Lovely data. Regards!
    casino en ligne
    Thank you, Numerous info!
    casino en ligne
    Thanks. Awesome information.
    casino en ligne francais
    Whoa all kinds of beneficial material!
    casino en ligne France
    You actually expressed it perfectly!
    casino en ligne

  9. you are really a good webmaster. The site loading speed is amazing. It seems that you are doing any unique trick. In addition, The contents are masterpiece. you have done a fantastic job on this topic!