Polres Ponorogo Gandeng Perguruan Silat Ciptakan Kamtibmas Kondusif

  • Whatsapp

“Ini sebagai upaya untuk menciptakan harkamtibmas yang kondusif jelang perayaan nataru di Kabupaten Ponorogo, kami tidak bisa bekerja sendiri tanpa ada bantuan serta dukungan dari semua pihak,” jelas AKBP Catur

AKBP Catur menambahkan, dalam waktu dekat Polres Ponorogo bersama inkait akan menggelar Operasi Lilin Semeru tahun 2022.

“Operasi lilin Semeru 2022 akan dimulai pada 23 Desember 2022 sampai dengan 02 Januari 2023, sudah kita sampaikan kepada seluruh anggota FKPSB agar dapat membantu mensosialisasikan kepada masyarakat yang akan mengadakan kegiatan skala besar supaya ditunda dulu,” imbuhnya

Dalam kesempatan ini, Kapolres Ponorogo AKBP Catur C. Wibowo, S.I.K., M.H. menandatangani prasasti peresmian padepokan Persinas ASAD. Wakapolres Ponorogo Kompol Meiridiani juga menyerahkan cinderamata berupa Body Protector kepada Ketua Persinas ASAD Ponorogo dan acara ditutup dengan sesi foto bersama.

(Humas)

Red// Yanto

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait