XPOSE TV OKU – Sebanyak 57 Kepala Desa hasil Pemilihan Kepala Desa serentak Kabupaten Ogan Komering Ulu Tahun 2022, dilantik dan diambil sumpahnya oleh PJ,Bupati H. Teddy Meilwansyah.
Acara Di laksanakan Di Gedung kesenian Baturaja.jl.Dr.M.Hatta Baturaja Timur Kabupaten Oku Provinsi Sumatera Selatan .Acara ini ,Dihadiri : H. Teddy Meilwansyah (Pj Bupati OKU) H. Marjito Bachri (Ketua DPRD OKU)
Lettu Inf Setia Winardi (Pasi OPS Kodim 0403/OKU)
AKBP Danu Agus Purnomo, S.Ik, M.H (Kapolres OKU)
Eral Fauzi, SH.MH (Pengelola Bahan Intelijen pada Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri OKU)
Ferdinaldo Hendrayul Bonodikun, S.H., M.H (Wakil.Ketua Pengadilan Negeri Baturaja)
Naproni (Anggota DPRD OKU)
Dr. H. Achmad Tarmizi (Sekda OKU)
A. Karim (Sekretaris DPRD OKU)
Hasan HD
(Asisten II Setda OKU) Taufiq (Kaban Kesbangpol OKU)
Kepala OPD OKU Serta Kabag Dan Camat Sekabupaten OKU Pimpinan BUMN dan BUMD Kabupaten OKU Para Organisasi Wanita Kabupaten OKU .
Pengambilan sumpah jabatan berlangsung hikmad yang di ikuti dengan khusuk oleh seluruh Kepala Desa terpilih yang akan dilantik, selesai pengambilan sumpah jabatan Kepala Desa, PJ Bupati melantik langsung seluruh Kepala Desa terpilih dari 57 Desa dan diteruskan penyematan tanda Kepala Desa kepada satu persatu Kepala Desa oleh PJ Bupati OKU.