Pemkot Bekasi Berikan Apresiasi Atlet-atlet Berprestasi Pada Peringatan Hari Olah Raga Nasional Ke 41.

  • Whatsapp

XposeTV, Kota Bekasi – Pemkot Bekasi berikan apresiasi dalam memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-41 Tingkat Kota Bekasi, digelar upacara yang bertempatย di Plaza Kantor Pemerintah Kota Bekasi dan dipimpin langsung oleh Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad, pada Rabu (11/10)

 

Upacara dihadiri oleh Pejabat Pemerintah Kota Bekasi, Perwakilan atlet dari berbagai cabang olahraga sekaligus unsur-unsur organisasi keolahragaan di Kota Bekasi beserta para Aparatur di Lingkungan Pemerintah Kota Bekasi yang serempak menggunakan pakaian olahraga.

Pemkot Bekasi
R, Gani Muhammad sebagai perwakilan dari Pemkot Bekasi Berikan Apresiasi kepada atlet -atlet muda berbakat di plaza walikota Bekasi.

Sebuah kebanggaan bagi Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad dapat menyampaikan ucapan selamat kepada para atlet Kota Bekasi yang berhasil meraih prestasi di ajang bergengsi. Adapun para atlet tersebut adalah:

 

Penghargaan International Open Champions JKOF 2024 Emas diberikan kepada:

1. Aurelia Setia Hafizzah Gani, sebagai Juara 1 Junior Komite Putri, Cabang Olahraga Karate Kelas 53kg;

2. Nasywa Syalika Keisha Aurelly, sebagai Juara 1 Junior Komite Putri Cabang Olahraga Karate Kelas +66, dan;

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait