Pedoman Dalam Menulis Berita Berdasarkan 5W 1H

  • Whatsapp

2.ย Who
Dalam unsur who, sebuah berita menyematkan dan menjelaskan tentang tokoh, pejabat atau kelompok, baik satu orang atau lebih, yang menjadi narasumber. Adapun contohnya seperti, Presiden RI Joko Widodo, Pak ciek suciono , masyarakat Indonesia, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan sebagainya.

3.ย Why
Unsur ini merupakan bentuk penjelasan awal dan latar belakang peristiwa yang dimuat dalam sebuah berita. Jika objek yang dibahas mengenai peresmian cabang, perlu disebutkan latar belakang hingga keuntungan dari peresmian cabang tersebut.ย 

Bacaan Lainnya

4.ย When
Unsur when dalam metodeย 5W 1Hย memaparkan waktu terjadinya suatu peristiwa yang ditulis dalam berita. Dalam unsur when, beberapa berita memuat hari, tanggal, dan tahun. Namun, ada pula yang menulisnya secara detail hingga jam terjadinya peristiwa. Tergantung kebutuhan dan topik berita.

5.ย Where
Where memuat lokasi terjadinya persitiwa. Termasuk lokasi narasumber diwawancarai.

6.ย How
Unsur terakhir dalam metode 5W 1H adalah how. Unsur penting ini memaparkan secara detail dan sistematis terkait peristiwa yang diliput. Pedoman Menulis Berita

CONTOH PENERAPAN 5W 1H
CONTOH BERITA

Tampilkan Inovasi, Pameran Kendaraan Listrik IEMS Dibuka Hari Ini

Pameran mobil listrik Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2021 resmi dibuka hari ini (24/11). Pameran ini akan berlangsung selama tiga hari hingga 26 November mendatang di Kawasan PUSPITEK, Serpong, Tangerang Selatan.

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait