Mas Lindra Apresiasi Karya Siswa SMAN 2 Tuban Ajak Berantas Korupsi Melalui Hobi

  • Whatsapp

Alumnus Unair ini memberikan apresiasi kepada pemuda yang turut serta dalam mendukung upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi. Hal kecil akan berdampak besar apabila dilakukan secara berkelanjutan.

Ditemui terpisah Muhammad Farel Wiratmaja dan Nabila Amizatus Tsuraya menyampaikan terima kasih kepada Bupati Tuban dan Forkopimda yang telah mengapresiasi karya lukis mereka. โ€œKami harap Pemkab Tuban dapat terus memberi wadah bagi kami, generasi muda untuk berkarya menyalurkan ide kreatif,โ€ ujarnya.

Bacaan Lainnya

Adapun ide lukisan adalah semangat untuk memberantas korupsi. Kedua siswa SMAN 2 Tuban ini mengaku mengerjakan lukisan tersebut selama 3 hari di sela-sela waktu sekolah. Melalui karya tersebut, mereka mengajak generasi muda untuk bersama-sama memberantas korupsi dengan cara masing-masing. โ€œKita sebagai generasi Indonesia Emas aktif berkontribusi bagi bangsa Indonesia, khususnya Kabupaten Tuban,โ€ pungkasnya. (Ags)

Xtv- pak cik Mas Lindra Apresiasi Karya Siswa SMAN 2 Tuban Ajak Berantas Korupsi Melalui Hobi

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *