Lamongan Agresif Jemput Bola Layani Adminduk

  • Whatsapp

XPOSE TV Lamongan Agresif Jemput Bola Layani Adminduk, Di berbagai kesempatan, Pemerintah Kabupaten Lamongan senantiasa hadir mendekatkan pelayanan publik kepada masyarakat, Seperti halnya pada kegiatan safari ramadhan di halaman Masjid Baitul Muttaqin Desa Pataan Kecamatan Sambeng yang sekaligus menjadi lokasi penutup Safari Ramadhan tahun ini.

BACA JUGA  

Bacaan Lainnya

Pemerintah Kabupaten Lamongan melakukan upaya jemput bola dalam melayani administrasi kependudukan yang manfaatnya dapat dirasakan langsung oleh masyarakat.

Seperti diungkapkan Denny Widya Indriyanti, warga Desa Pataan Kecamatan Sambeng, dengan hadirnya pelayanan adminduk ditengah-tengah masyarakat desa sangat memudahkan dan dinilai efisien.

“Saya tadi mengurus KK, sangat cepat langsung jadi di tempat. Apalagi petugasnya langsung datang ke desa ya, sangat memudahkan warga desa,” ungkap Widya, sapaan akrabnya usai mengakses pelayanan adminduk di mobil keliling, Senin (24/4).

BACA JUGA  

Selain widya, ada juga Ririt Masfufah dan Silvya Yulia Astuti. Keduanya sedang mengurus Kartu Identitas Anak (KIA).

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *