Kapolres Lombok Utara AKBP I Wayan Sudarmanta S.I.K., M.H. menyampaikan Kebakaran yang dialami korban sampai saat ini masih di lakukan penyelidikan dan kerugian materi yang timbul akibat kebakaran belum bisa di tafsirkan.
“Kesulitan dialami dalam memadamkan api akibat kebakaran tersebut, karena peralatan yang tidak tersedia di Gili Air dan kejadian ini yang sering terjadi di 3 Gili perlu mendapatkan perhatian dari Pemda KLU untuk meminimalisir jumlah kebakaran” pungkasnya.
Narsum : Humas Polres Lombok Utara
Red : H A