“Saat ini IDI Lamongan menanam 650 pohon buah-buahan. Bahkan setiap pohon diberi nama yang ditujukan sebagai tanggungjawab moral agar terus merawat. Semoga ini terus berkelanjutan karena ini nantinya akan memecahkan rekor MURI penanaman 10 ribu pohon buah yang dilaksankan seluruh dokter di Jatim,” terang Budi.
Acara yang turut dihadiri jajaran Forkopimda Lamongan dan Ketua IDI Jatim Sutrisno ini, juga dilakukan penandatanganan prasatri kerjasama antara IDI dan Pemkab Lamongan dalam upaya penurunan stunting.
IDI Lamongan Tanam 10 Ribu Pohon Buah Ternyata Ini Tujuanya