Demi Meraup Keuntungan Banyak, Oknum Sponsor Terlantarkan TKL Asal Sumbawa

  • Whatsapp
Demi Meraup
Demi Meraup Keuntungan Banyak, Oknum Sponsor Terlantarkan TKL Asal Sumbawa

Ibarat sudah jatuh ketimpa tangga itulah yang di rasakan oleh orang tua Dani, sudah di mintai uang, anaknya pun terlantar di negeri orang dan iapun berharap kepada Oknum sponsor, agar anaknya dapat dipulang dalam keadaan selamat. Selain itu juga berencana akan segera membuat laporan resmi ke polres Sumbawa, apabila tidak di perhatikan anaknya oknum sponsor tersebut,

Dengan banyaknya kejadian demi kejadian yang menimpa beberapa warga Sumbawa, serta masih segar di ingatan kita beberapa minggu yang lalu pemerintah telah memulangkan beberapa TKI ilegal asal Sumbawa yang pada saat ini kasus nya sedang di tangani oleh polda NTB. Akankah praktek ilegal seperti ini kita biarkan atau kita semua tutup mata, lantas di mana perannya dinas Tenaga kerja kabupaten Sumbawa, dan perannya APH dalam memberantas praktek ilegal seperti ini dan begitu juga peran serta imigrasi kabupaten Sumbawa agar betul – betul selektif dalam proses pembuatan paspor, agar dapat mencegah terjadinya penyalahgunaan pasport.

Bacaan Lainnya

 

Red: Sal

🇮🇩 CATATAN REDAKSI: 🇮🇩 Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.👍 Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.👍👍👍

Pos terkait