Cuci Tangan Yang Benar Mengajak Pasien RSUD dr.Iskak

  • Whatsapp
Cuci Tangan
RSUD dr. Iskak Giat Tanggal 15 Oktober diperingati sebagai Hari Cuci Tangan Pakai Sabun Sedunia

XPOSETV// Tulungagung Tanggal 15 Oktober diperingati sebagai Hari Cuci Tangan Pakai Sabun Sedunia. Mencuci tangan dengan sabun merupakan tindakan kebersihan dasar yang dapat membantu mengurangi risiko infeksi dan penyakit.

Bagi masyarakat Indonesia, mencuci tangan menggunakan sabun bukanlah hal baru. Apalagi sejak Covid-19 melanda beberapa waktu lalu.

Bacaan Lainnya

Sekretaris Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) RSUD dr. Iskak, Widiastuti Utami, S.Kep. Ners mengatakan cuciย tangan mutlakย  diperlukan dengan langkah dan tata cara yang tepat. Ini bertujuan agar terbebas dari kuman

Melalui peringatan Hari Cuci Tangan Sedunia, Komite PPI dan PKRS RSUD dr. Iskak memberikan edukasi kepada penunggu pasien tentang langkah-langkah cuci tangan dengan sabun secara tepat dan benar.

Berikut 6 langkah cuci tangan yang direkomendasikan olehย World Health Organizationย (WHO) adalah sebagai berikut:

Cuci Tangan

1.Ratakan sabun pada kedua telapak tangan

2.Gosok punggung tangan dan sela-sela jari secara bergantian

3.Gosok sela-sela jari bagian dalam secara bergantian

4.Gosok telapak tangan dengan posisi jari saling mengunci

5.Gosok ibu jari secara berputar dalam genggaman tangan dan lakukan pada kedua ibu jari secara bergantian

๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ CATATAN REDAKSI: ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.๐Ÿ‘ Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: xposetv0@gmail.com. Terima kasih.๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Pos terkait