“Kebijakan umum belanja TKD tahun 2024 mengarahkan kita semua untuk terus meningkatkan sinergi kebijakan fiskal pusat dan daerah serta harmonisasi belanja pusat dan daerah, meningkatkan kualitas dan akuntabilitas pengelolaan TKD, meningkatkan efektivitas penggunaan TKD dalam mendukung program prioritas nasional, mendorong Pemda agar menggunakan TKD untuk kegiatan yang produktif dengan multiplier effect yang tinggi, memperkuat kebijakan pengalokasian dan penyaluran TKD berdasarkan kinerja,” tuturnya usai menyerahkan secara simbolis DIPA petikan dan buku TKD 2024 kepada Pemkab Lamongan yang diterima Sekretaris Daerah Kabupaten Lamongan Nalikan.
Xtv- pcs Bupati Lamongan Serahkan DIPA dan Daftar Alokasi TKD 2024